Kecepatan Dan Kelajuan
1.Kecepatan
merupakan besaran vektor sedangkan kelajuan merupakan besaran skalar. Kecepatan mempunyai besar dan arah, sedangkan kelajuan hanya mempunyai besar saja. Satuan internasional kecepatan dan kelajuan adalah meter per sekon, disingkat m/s atau ms-1
Kelajuan rata-rata dan kecepatan rata-rata
Contoh Soal :
1. Seorang siswa berjalan ke timur sejauh 2 meter selama 1 sekon. Berapa kelajuan rata-rata dan kebesar kecepatan rata-rata siswa tersebut ?
Kelajuan rata-rata = 2 m/s
Besar kecepatan rata-rata = 2 m/s
Arah kecepatan rata-rata = arah perpindahan = timur
Besar kecepatan rata-rata = 2 m/s
Arah kecepatan rata-rata = arah perpindahan = timur
Kelajuan Sesaat Dan percepatan Sesaat
Kelajuan sesaat = jarak yang sangat kecil / selang waktu tempuh yang sangat singkat.
Besar kecepatan sesaat = besar perpindahan yang sangat kecil / selang waktu tempuh yang sangat singkat.
kelajuan sesaat disingkat kelajuan dan kecepatan sesaat disingkat kecepatan. Perlu diketahui bahwa kita dapat menggantikan besar kecepatan dengan kelajuan. Hal ini dikarenakan besar kecepatan dianggap sama dengan kelajuan. Besar kecepatan dianggap sama dengan kelajuan karena jarak dan besar perpindahan bernilai sama jika sangat kecil.
0 komentar:
Posting Komentar